Membuat Screen Saver Blog dengan Gambar Sendiri

Ikuti langkah-langkah berikut untuk memulainya :
- Login ke Blogger.com
- Masuk ke Design
- Klik Add a Gadget > HTML/ JavaScript
- Copy Paste kode berikut ke dalamnya
<script type="text/javascript" src="https://sites.google.com/site/vikrymadzblogspotcom/vikrymadz/screensavervikry.js"></script>
<style type='text/css'>
div#energysaving, div#energysaving * { -moz-border-radius: 0; -webkit-border-radius: 0; border: 0; background: url(https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjB_tLlqJTTFQqrQBU_UMlPR2awPyRSFCSy9DnbdoS940w232KqhR-O-qPZg_4fWfObU3BVyGjeIWkjvv2dIRcd_l6yUJ_0KHUWTUn7fK0LVrqDRsFAxwkay2Zb91RsWIHFwZPQp6d9oLR2/) no-repeat center center fixed black; }
div#energysaving p span {display:none;visibility:hidden;}
</style>
#Ganti yang berwarna biru dengan link gambarmu.. kalau bisa ya ukuran 1265 x 700 !
#ScreenSaver akan mucul setelah 25 detik jika tidak ada aktivitas.. sekian :)
Related Post
tips-trik
- cara-membuat-efek-berkedip-pada-judul.
- Cara Memasang Disable Klik Kanan
- ads Membuat Tombol Home, Back To Top, Bottom, dan Refresh
- Bagaimana Mengubah Favicon di Blogger
- Mengganti Cursor di Blog
- Cara membuat Slide Info
- Cara Membuat Screen Saver (Part 1)
- Membuat Efek Bintang Jatuh Dari Kursor Pada Blog Part 2
- Cara pasang Auto Read More terbaru (Part 2)
Posting Komentar